DOA AGAR TERHINDAR DARI MUSIBAH

Salah satu dzikir atau doa yang sering dibaca pada pagi dan petang yaitu: بِسْمِ اللَّهِ الَّذِى لاَ يَضُرُّ مَعَ اسْمِهِ شَىْءٌ فِى الأَرْضِ وَلاَ فِى السَّمَاءِ وَهُوَ السَّمِيعُ الْعَلِيمُ Bismillahilladzi laa yadhurru ma’asmihi syai-un fil ardhi wa laa fis samaa’ wa huwas samii’ul ‘aliim. Artinya: “Dengan nama Allah yang bila disebut, segala sesuatu di bumi […]

DOA BERLINDUNG DARI LENYAPNYA KENIKMATAN

اَللّٰهُمَّ إِنِّيْ أَعُوْذُ بِكَ مِنْ زَوَالِ نِعْمَتِكَ وَتَحَوُّلِ عَافِيَتِكَ وَفُجَاءَةِ نِقْمَتِكَ وَجَمِيْعِ سَخَطِكَ “Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari hilangnya nikmat-Mu, dari berubahnya kesehatan yang Kau anugerahkan, dari siksa-Mu yang datang tiba-tiba, dan dari segala kemurkaan-Mu.” [ HR. Muslim No.2739 ] ——————————————————————————————————— Yuk Dukung eLSi Peduli : ? Follow IG : https://www.instagram.com/studiislam_elsi/ ? Website […]

Yuk sedekah untuk program bermanfaat elssi peduli