Puasa Ramadhan Merupakan Salah Satu Rukun Islam

Puasa Ramadhan Merupakan Salah Satu Rukun Islam-Elsi Peduli

عَنِ ابْنِ عُمَرَ رَضِيَ اللهُ عَنْهُمَا قَالَ : قَالَ رَسُولُ الله ﷺ: بُنِيَ الإِسْلَامُ عَلَى خَمْسٍ : شَهَادَةِ أَنْ لا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَأَنَّ مُحَمَّدًا رَسُولُ اللهِ ، وَإِقَامِ الصَّلَاةِ ، وَإِيتَاءِ الزَّكَاةِ ، وَالْحَجِّ ، وَصَوْمِ رَمَضَانَ

“Dari Abdullah bin Umar -semoga Allah meridhainya- ia berkata:
Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam bersabda:
“Islam dibangun di atas lima pondasi, yaitu bersaksi tiada ilah yang berhak disembah selain Allah dan Muhammad adalah Rasul Allah, mendirikan shalat, menunaikan zakat, haji, dan puasa (di bulan) Ramadhan.
(HR. Bukhari dan Muslim)

Kategori

Yuk sedekah untuk program bermanfaat elssi peduli